Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])

Desktop

Solusi pembersihan untuk area yang sering dilewati pada fasilitas kesehatan, dan memprioritaskan standar higienitas dan kebersihan

Fasilitas kesehatan memerlukan standar kebersihan yang lebih tinggi untuk mencapai tingkat higienitas terbaik. Kami memahami kebutuhan Anda akan solusi pembersihan yang tidak hanya menjamin standar kebersihan yang ketat, namun juga mampu mengatasi berbagai bahan kimiawi dan tumpahan cairan tanpa risiko kontaminasi silang. Ini bukan hanya tentang kebersihan; perawatan menjadi prioritas utama kami. Solusi pembersihan kami menghadirkan rasa aman dan nyaman, sehingga Anda dapat tenang saat menggunakan produk kami.

WypAll® CriticalCleanTM: Saat kebersihan tidak bisa dikompromikan


Dibuat untuk Tugas Penting: Ideal untuk mempersiapkan permukaan pembersihan dalam lingkungan yang sensitif.

Tidak Perlu Dicuci: Meniadakan kebutuhan untuk mencuci handuk dan lap kotor yang terkontaminasi melalui sistem ember tertutup WetTask.

Kompatibilitas Kimiawi: Tisu WetTask dapat dibasahi berbagai bahan kimiawi, pelarut, deterjen, dan sanitiser.1

Lokasi Sibuk: Efektif untuk membersihkan area publik dengan lalu lintas tinggi.
Pengelapan Permukaan Secara Umum: Ideal untuk pembersihan multi-permukaan di area fasilitas kesehatan yang umum.

Meja Kerja dan Meja Resepsionis: Membersihkan meja kerja, meja resepsionis, dan keyboard komputer secara maksimal.

Ruang dan Kursi Tunggu: Membersihkan dan mendesinfeksi kursi, sandaran tangan, dan meja di ruang tunggu, dan berfokus pada area yang sering digunakan oleh staf dan pengunjung.

Pelajari Tentang Raingkaian WypAll® Critical Clean




WetTaskTM

WetTaskTM adalah sistem pengeluaran tisu kering yang portabel dan dapat diisi ulang. Tisu ini dapat dibasahi dengan zat kimia1, pelarut, dan sanitiser pilihan Anda. Sistem ini memaksimalkan kebersihan dan higienitas dengan cara mengurangi paparan dari pekerja, limbah pelarut, dan penguapan, sehingga lokasi kerja Anda menjadi lebih aman dan hemat biaya. Tidak seperti lap yang disimpan dalam ember terbuka, tisu ini kompatibel dengan desinfektan yang umum digunakan1, menjamin pembersihan yang efektif sehingga menghadirkan solusi yang praktis dan efisien untuk fasilitas yang sibuk.




Tisu Basah Berwarna

Tisu basah berwarna yang tersedia dalam berbagai warna, dirancang untuk kebutuhan yang berbeda. Setiap warna dapat dikhususkan untuk membersihkan area atau jenis permukaan tertentu.

Lini WypAll® GeneralCleanTM : Solusi pembersihan mudah sehari-hari


Pembersihan harian: Solusi pembersihan sehari-hari yang dirancang dengan daya serap yang tinggi, efisien, dan mengeluarkan satu lembar setiap kali. Membersihkan debu, partikel, dan cairan secara efektif.

Membersihkan area yang sibuk: Mengelap area umum yang sering dilewati untuk mengurangi potensi kontaminasi silang.
Permukaan yang Sering Disentuh: Membersihkan permukaan yang sering disentuh secara efisien seperti pegangan tangan, saklar lampu, dan peralatan bersama.

Permukaan Kamar Mandi: Mendesinfeksi peralatan kamar mandi, termasuk keran, wastafel, dan pegangan toilet. 

Pelajari tentang Rangkaian WypAll® General Clean





WypAll® X60

WypAll® X60: Dirancang untuk daya serap efisien dan menyediakan satu lembar sekali waktu untuk pembersihan sehari-hari, efektif di area yang sibuk, permukaan yang sering disentuh seperti pegangan tangan dan saklar, serta mensterilkan peralatan kamar mandi seperti keran dan wastafel.

Kisah kesuksesan nyata


Perjalanan sebuah perusahaan pengemasan untuk meningkatkan kebersihan & mengurangi biaya dengan WypAll®


Mendorong keberhasilan melalui perubahan di fasilitas kilang minyak


Mengubah pembersihan di area yang sering dilewati pada layanan kesehatan


Prioritas bahwa cara pembersihan dapat meningkatkan produktivitas karyawan Anda dan mengurangi penggunaan sumber daya

Sumber daya


202458397_h.jpg

5 Alasan Tisu Basah Lebih Baik Dari Kain Lap


Apakah tisu basah dan kain lap sama efektifnya untuk pembersihan?

202458398_h.jpg

Jadikan Lokasi Kerja Anda Lebih Aman Dengan Meminimalkan Bahaya Ini

Tingkatkan proses pembersihan di pabrik Anda dengan solusi ini.


202458400_h.jpg

Tiga Langkah Dasar untuk Pembersihan Efektif

Pelajari cara membersihkan ruang kerja secara efisien dan terencana dengan tiga tips praktis.

201946244_h.jpg

Punya Pertanyaan Terkait Pembersihan? Kami Punya Jawabannya

Menghilangkan kuman sepenuhnya memang cukup sulit, namun Anda dapat berupaya mengurangi penyebarannya.

Kontak

Rasakan sendiri WypAll®.
Terus ikuti berita terbaru dan mintalah uji coba gratis.

Harap isi formulir kontak kami untuk meminta uji coba gratis, atau hubungi perwakilan kami untuk mengetahui tisu basah WypAll® yang tepat untuk kebutuhan Anda.



*Diperlukan

Penafian

Merujuk pada bagan kompatibilitas bahan kimia. Pengguna bertanggung jawab untuk menguji produk dengan zat pelarut pilihan mereka
2 Dibandingkan tisu basah sekali pakai. Performa penggunaan kembali ditentukan oleh kondisi dan kebutuhan pembersihan. Tidak berlaku bagi WypAll® 94224, yang dimaksudkan sebagai produk sekali pakai